PERANGKAT LUNAK
KOMERSIAL
Perangkat lunak komersial yaitu perangkat lunak yang harus
di beli jika pemakai bermaksud menggunakannya. Perangkat seperti ms office
merupakan contoh perangkat lunak komersial.
SHAREWARE
Shareware adalah perangkat lnak yang bisa di gunakan
olehpemakai dengan tujuan untuk di evaluasi selama masa tertentu tanpa membayar
sama sekali dan jika sesudah masa tersebut berlalu pemakai bermaksud tetap
menggunakannya maka ia perlu membayar ke pemubuat perangkat lunak tsb
FREEWARE
Freeware adalah perangkat lunak yang dapat di pakai oleh
siapapun tanpa perlu membayar sama sekali (gratis). Apbila anda ini mendownload
berbagai software freeware atau gratis anda dapat mendownload di www.freewarefiles.com
OPEN
SOURCE SOFTWARE
Sebelum istilah open sorce populr digunakan,perangkat lunak yang
tersedia dalam bentuk binner maupun kode sumber biasa disebut freesoftware .
No comments:
Post a Comment